Putra, Adetya Ananda and Nugraheni, Diyah Dwi and Oktyajati, Nancy (2021) Perencanaan Pembelian Material Bahan.Baku Toner dengan Metode Economic Order Quantity (EOQ) pada CV Oriton Sukoharjo. PROSIDING SEMINAR NASIONAL DAN CALL FOR PAPER “INOVASI DAN IMPLEMENTASI TEKNOLOGI TEPAT GUNA PADA ERA NEW NORMAL” DALAM RANGKA DIES NATALIS XXXVIII UNIVERSITAS ISLAM BATIK SURAKARTA, 1 (2). pp. 1-20. ISSN 978-979-1230-71-1
Text
36-11-PB.pdf Download (7MB) |
Abstract
Manajemen persediaan dalam sebuah industri sangat dibutuhkan dalam mengelola persediaan. D. T. Johns & H. A. Harding (2001) Menegaskan manajemen..persediaan merupakan meminimalkan biaya dalam.persediaan tetapi tetap.konsisten dengan..penyediaan tingkatan pemakaian yang..dilakukan. Permasalahan yang terjadi pada perusahaan CV Oriton ini adalah biaya pemesanan..yang tinggi, biaya penyimpanan, penumpukan material bahan baku & kapasitas ruang penyimpanan yang terbatas. Manullang (2005) menerangkan bahwa economic..order..quantity adalah salah..satu metode dengan perencanaan &.pengendalian persediaan yaitu menentukan pemesanan yang.paling ekonomis. Penggunaan metode tersebut dapat mengoptimalkan biaya..penyimpanan & biaya..pemesanan. Di dapatkan pada penggunaan penggunaan metode economic order quantity adalah sebanyak 512,20 unit dengan frekuensi sebanyak 2,6 kali dalam 1 periode, total inventory cost yaitu sebesar Rp 3.995,16 durasi penggunaan 30,41 & reorder point adalah sebesar 36,3 unit. Kesimpulan dari hasil penggunaan metode adanya penghematan biaya pada penggunaan metode.economic order.quantity di bandingkan.dengan kebijakan yang dilakukan perusahaan.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Civil Engineering and the Environment |
Depositing User: | Admin Repository UIBS |
Date Deposited: | 04 Jun 2024 09:00 |
Last Modified: | 04 Jun 2024 09:00 |
URI: | http://repository.uniba.ac.id/id/eprint/1109 |
Actions (login required)
View Item |