PENGAWASAN, KETEPATAN SASARAN, KETEPATAN WAKTU, KOMPETENSI APARATUR, SARANA PRASARANA DAN EFEKTIVITAS BANTUAN SOSIAL DAMPAK PANDEMI COVID 19 DI KOTA SURAKARTA

Gretiesia, Galvin PENGAWASAN, KETEPATAN SASARAN, KETEPATAN WAKTU, KOMPETENSI APARATUR, SARANA PRASARANA DAN EFEKTIVITAS BANTUAN SOSIAL DAMPAK PANDEMI COVID 19 DI KOTA SURAKARTA. PENGAWASAN, KETEPATAN SASARAN, KETEPATAN WAKTU, KOMPETENSI APARATUR, SARANA PRASARANA DAN EFEKTIVITAS BANTUAN SOSIAL DAMPAK PANDEMI COVID 19 DI KOTA SURAKARTA.

[img] Text
6. ARTIKEL Gre.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (769kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompetensi aparatur, sarana dan prasarana, pengawasan, ketepatan sasaran dan ketepatan waktu terhadap efektivitas bantuan pemerintah pada masa xlpandemi di Kota Surakarta. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah warga yang menerima bantuan sosial wilayah eks-karesidenan Surakarta. Sampel dalam penelitian ini adalah 200 penerima bantuan sosial di wilayah Kotaa Surakarta. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuesioner yang dibagikan secara online. Pada penelitian ini, peneliti melaksanakan analisis data sebagai berikut: Uji validitas, uji reliabilitas, dan uji hipxlesis. Uji hipxlesis pada studi ini menggunakan teknik analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa scara keseluruhan, tiap faktor yang diajukan pada studi ini terbukti berpengaruh pada keefektivan pemberian bantuan. Kompetensi aparatur, sarana prasarana, pengawasan, ketepatan waktu dan ketepatan sasaran berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektivitas penyaluran bantuan pemerintah pada masa pandemi di Kota Surakarta.Sementara faktor yang paling besar pengaruh positifnya adalah sarana prasarana dan diikuti oleh pengawasan.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: athyah
Date Deposited: 13 Sep 2021 03:33
Last Modified: 13 Sep 2021 03:33
URI: https://repository.uniba.ac.id/id/eprint/24

Actions (login required)

View Item View Item