STRATEGI IMPLEMENTASI SISTEM VIRTUAL ACCOUNT (VA) SEBAGAI MEDIA PEMBAYARAN RETRIBUSI PASAR DALAM UPAYA PENINGKATAN LAYANAN PERBANKAN DAN KEMUDAHAN TRANSAKSI

Isi Artikel Utama

Taufik Asmar
Nancy Oktyajati
Sri Mayasari

Abstrak

Virtual account (VA) merupakan sebuah nomor rekening Bank atau nomor khusus yang
tercipta untuk mengetahui dan mengidentifikasi transaksi pembayaran yang berbentuk nomor
bayangan/virtual. VA adalah salah satu kemajuan teknologi digital banking pada perbankan untuk
kemudahan transaksi pembayaran dalam upaya meningkatkan layanan yang dimiliki perbankan serta
untuk mengidentifikasi transaksi pada pembayaran dimana rekekning berbentuk sebuah nomor virtual
yang bermanfaat untuk kemudahan bertransaksi dan laporan transaksi. Implementasi VA pada pasar
tradisional perlu dibarengi dengan strategi yang tepat agar hasil pelaksanaan menjadi optimal.
Penerapan sistem VA ini mengalami beberapa kendala seperti sosialisasi yang belum menyeluruh dan
gagap teknologi. Rumusan masalah yang diangkat peneliti pada penelitian ini adalah bagaimana
strategi implementasi sistem VA sebagai media pembayaran/transaksi dalam meningkatkan layanan
perbankan pada pembayaran retribusi pasar. Penelitian ini menggunakan motode Mind Mapping,
fishbone diagram, dan analisis SWOT dalam merumuskan strategi implementasi VA. Rumusan strategi
implementasi VA pada pembayaran retribusi pasar yaitu: adanya jaminan keakuratan data tagihan,
penggunaan nomor kios sebagai nomor register, serta pemberian fasilitas yang mudah bagi pedagang

Rincian Artikel

Bagian
Artikel

Referensi

Afandi, M. N. (2013). Peluang dan Tantangan Pembangunan Daerah Otonom Baru di Indonesia

(Studi Kasus Kabupaten Pangandaran Provinsi Jawa Barat). Jurnal Ilmu Administrasi,

X(2), 275-296.

Aprinawati, I. (2018). Penggunaan Model Peta Pikiran (Mind Mapping) untuk Meningkatkan

Pemahaman Membaca Wacana Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 2, 140-147,

31004/basicedu.v2i1.35.

Astuti, A. M. I., & Ratnawati, S. (2020). Analisis SWOT Dalam Menentukan Strategi

Pemasaran. Jurnal Ilmu Manajemen, 17(2), 58–70.

Coccia, M. (2018). The Fishbone Diagram to Identify, Systematize and Analyze the Sources of

General Purpose Technologies. Journal of Social and Administrative Sciences, 4(4), 291–303. https://doi.org/10.1453/jsas.v4i4.1518

Hamidy, F. (2016). Pendekatan Analisis Fishbone Untuk Mengukur Kinerja Proses Bisnis

Informasi E-Koperasi. Jurnal Teknoinfo, 10(1), 11. https://doi.org/10.33365/jti.v10i1.12

Kusnadi, I. H. (2020). Implikasi, Urusan Dan Prospek Otonomi Daerah. Kebijakan: Jurnal Ilmu

Administrasi, 11(1), 36–46. https://doi.org/10.23969/kebijakan.v11i1.2233

Nurhaeni, T., Tiara, K., & Fahliandhini, D. (2016). Rancangan Virtual Account Sebagai Media

Pembayaran Pada Perguruan Tinggi Raharja. ICIT Journal, 2(2), 221–237.

https://doi.org/10.33050/icit.v2i2.36

Prita, H., & Ulum, M. M. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Pembayaran SPP dengan

Virtual Account Menggunakan Framework CodeIgniter. Nasional, Seminar Elektro,

Teknik Informasi, Sistem Informatika, Teknik, 161–166.

Qanita, A. (2020). Analisis Strategi Dengan Metode Swot Dan Qspm (Quantitative Strategic

Planning Matrix): Studi Kasus Pada D’Gruz Caffe Di Kecamatan Bluto Sumenep.

Komitmen: Jurnal Ilmiah Manajemen, 1(2), 11–24.

https://doi.org/10.15575/jim.v1i2.10309

Simangunsong, F., & Puspitosari, H. (2021). Efektifitas Pengelolaan Retribusi Pasar Sebagai

Sumber Pendapatan Asli Daerah Dan Upaya Penanggulangan Penyimpangan. Risalah

Hukum, 17, 119–126. https://doi.org/10.30872/risalah.v17i2.707